Kegiatan

ANTARA SAMBUT KARYAWAN BARU HASIL PEREKRUTAN BERSAMA BUMN

ANTARA SAMBUT KARYAWAN BARU HASIL PEREKRUTAN BERSAMA BUMN

Perum LKBN ANTARA menggelar acara penerimaan karyawan baru hasil Program Perekrutan Bersama BUMN (PPB) dan Program Perekrutan Disabilitas BUMN Tahun 2022 secara luring di Lantai 19 Wisma Antara, Jakarta pada Kamis (4/2).

Para karyawan baru diterima secara langsung oleh GM MSDM dan Umum Perum LKBN ANTARA Purnomo didampingi bersama GM TI Darwito. 

Turut hadir juga Sekretaris Perusahaan Perum LKBN ANTARA Iswahyuni, Redaktur Pelaksana Sapto Heru Purnomojoyo, Redaktur Pelaksana Gusti Nur Cahya Aryani, GM Layanan Media dan Komunikasi Jaka Sugiyanta dan GM Keuangan Aria B.S. Pramono. 

Selain penyambutan, para karyawan baru juga diajak berkeliling Wisma ANTARA untuk melihat lingkungan kerja Kantor Berita ANTARA.

Kantor Berita ANTARA menerima 15 orang karyawan, termasuk 2 orang dari Program Perekrutan Disabilitas BUMN Tahun 2022, yaitu:

No

Nama Peserta

Posisi

 

Penempatan Unit Kerja

 

1

Adestya Ayu Maharani

 

Staf MSDM

Divisi MSDM dan Umum

2

Aditya Yogatama Firdaus Putra

Staf IT Pendukung

Divisi Teknologi Informasi

3

Jimas Barep Priangga Prastawa

Staf IT Pendukung

Divisi Teknologi Informasi

4

M. Issyariah Syukron

Staf Digital Marketing LPA

Divisi LMK Dept LPA

5

Miftah Fariedh Andriansyah

Programmer PHP

Divisi Teknologi Informasi

6

Muh. Darul Zulkifli Riton

Programmer PHP

Divisi Teknologi Informasi

7

Nurul Ihsan

Koresponden Teks Biro

Biro Propinsi Sulawesi Selatan

8

Putri Fachriani Sjamsuar

Staff Humas

Sekretariat Perusahaan

9

Syafira Wulansari

Staf Keuangan

Divisi Keuangan

10

Tasya Meidityasari Putri

Account Executive LMK

Divisi LMK Dept Layanan Komunikasi

11

Tri Dewi Nugraheni

Staf UP3

UP3

12

Vania Grace Tarihoran

Staf LMK

Divisi LMK Dept Layanan Komunikasi

13

Zulfikri Prasesa Rafly

Staff Humas

Sekretariat Perusahaan

12

Agustin Larasati

Staf Keuangan

Divisi Keuangan

13

Retno Budhiarti

Staf MSDM

Divisi MSDM dan Umum

 

Kegiatan ini berlangsung dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat sesuai dengan anjuran pemerintah guna mencegah penyebaran virus COVID-19.

(Angel/Cathelya/Sekretariat Perusahaan)